Without [Part 7]

Beberapa hari sebelum Wilhel meninggalkan Novi

--Apartemen--
Novi berceloteh dengan Roelan di hpnya.. sambil menyilangkan kaki, Novi meraih sebuah bantal terdekat, dan memeluknya.
" Aku suka foto terbarumu. "
" Terima kasih. " Novi tersenyum.
" Hm., bagaimana dengan Wilhel? kalian baik2 saja kan? " Roelan penasaran.
" Yah., mau dibilang baik juga gak. Soalnya akhir2 ini, dia semakin sibuk. Tapi., aku merasa, dia sedang menghindariku. "
" Menghindarimu? " Roelan menaikkan alis matanya.
" Yah., kadang aku melihatnya sendirian di cafe. Padahal saat aku telpon, dia berbohong. Dia bilang dia sedang sibuk. Aku membiarkannya. Mungkin dia sedang memikirkan pekerjaannya. Dia kan baru saja mendapat peran baru. "
Roelan mengangguk kecil.

Terdengar suara pintu di luar.
" Eh., sepertinya Wil da pulang.., "
" Hm, mungkin lebih baik, kamu menyapanya.. "
" Yah., itu ide yang bagus.., " Novi turun dari ranjangnya, lalu membuka pelan pintunya, " Aku penasaran malam2 begini dia baru.. pulang... " Suara Novi tercekik, melihat Wilhel yang sedang mabuk2an di bopong oleh seorang wanita seksi.

" Wil..hel.. " Novi memberi jarak hp nya dari telinganya..

" Whua,. apartemenmu, lumayan besar. Bolehkan aku tinggal kalau2 aku tidak punya tempat tinggal? " Suara wanita itu membuat Novi jijik.
" Haha.. " Wilhel terlihat mabuk berat. " Boleh! Tentu saja boleh,.. Tidak ada larangan buat kamu. "
" Asiik.. " Sekali lagi Novi merasa jijik dengan suara si wanita yang begitu centil.
" Mari ke kamarku.. "
" Kamar mu dimana? "
" di sana.. " Wilhel menunjuk, dan menemukan tatapan Novi.," Novi! Haha.., ngapain kamu berdiri di sana? TIDUR! "
Novi tersentak.,

" Hallo...?! Novi!! Ada apa disana? " Roelan terlihat kebingungan sesaat, mendengar bentakkan Wilhel.
Wilhel dan si wanita menuju ke kamar,.. Pintu tertutup.
Novi menarik nafasnya, air matanya sudah tidak bisa terbendung.
Tanpa aba2 Novi membuang Hp nya di meja terdekat, tanpa menutup teleponnya.
Novi berjalan cepat menuju depan kamar Wilhel.,lalu mengetuk pintunya.
Sekali,dua kali., lalu berkali2..
Novi semakin kesal, .. Ketika Novi mau memegang gagang pintu, pintunya sudah terbuka dari dalam.., Wilhel berdiri di depan pintu, memegang gagang pintu dalam.
" Siapa dia..?? " Novi bertanya sambil terengah2,menyerobot masuk..
Hening.. Si wanita setengah telanjang.
Dengan kesal, Novi berdiri di hadapan Wilhel " Aku tanyaa.., SIAPA DiAa!! " Suara Novi meninggi, air matanya semakin tak terbendung.
" Keluar... "
" SiaPaa wanita itu !! " Novi menunjuk.
" Dia pacar baruku!! PUAS!!! Sekarang , KELUAR dari KAMARKU!!! "
Novi terkejut, hampir terlompat dari tempat dimana dia sedang berdiri.
" KELUAR!!! " Wilhel mendorongnya sehingga Novi terhempas keluar.
*BLAAM!!* suara bantingan pintu membuat Novi melonjak terkejut. Novi memeluk kedua kaki nya, menunduk sambil menangis terisak2....

Kenapa..?? Hkz., Beritahu aku.,aku butuh penjelasan atas kelakuanmu akhir2 ini... Apa aku berbuat salah??
--
Maafkan aku,Novi. Mungkin ini yang terbaik..

Post a Comment

0 Comments